Rabu, 01 April 2009





Pramuka SMP Negeri 2 Babat merupakan ekstrakurikuler wajib bagi siswa kelas 7, latihan setiap hari Sabtu, mulai pukul 14.00 s.d. 16.30 WIB. Pembina oleh kak Nurhadi dan dibantu pelatih dari DKR. Dalam setiap pembinaan DKG diberikan kepercayaan untuk melatih adik - adiknya yang masih kelas 7, sedang DKR diberik kepercayaan untuk melatih DKG. dengan sistem seperti itu ternyata dapat memunculkan sifat kedisiplinan dan kepemimpinan dari DKG. SEtiap peserta yang di latih dibina untuk dapat menduduki jabatan DKG.
Kegiatan yang dilakukan setelah latihan 6 kali minimal selalu mengadakan perkemahan besar di bumi perkemahan MAIBIT kec. Rengel Ka. Tuban. Di perkemahan itu sebagai wadah untuk mencari DKG , selain untuk wisata para peserta. Sebab bumi perkemahan peserta dapat menikmati keindahan pegunungan, kolam renang alamiah, memancing bahkan menikmati indah dan hebatnya gua ngerong yang didalamnya terdapat ribuan ikan gabus dan burung kelelawar. DIANPINRU diadakan manakala sudah didadapatkan calon - calon DKG yang ada.

3 komentar:

  1. Terus maju pramuka smp 2 babat jangan sampai mati alias fakum. Oke.........

    BalasHapus
  2. TErima kasih mas Nizar, Insya Allah pramuka SMPN 2 Babat tidak mati, terus eksis sebab pak nurhadi masih mau ngurusi. Masukan dari kakak sangat kami harapkan lho.

    BalasHapus
  3. ikuti event LYMPORIS yg diadakan SMAN 2 Jombang. kunjungi kami di lymporis.blogspot.com terimakasih kak :)

    BalasHapus

Berita Hari ini

Pemilu Indonesia